Kelas Fitness
Strength
No Equipment, Abs & Glutes
Melatih kekuatan otot di area perut dan bokong Anda. Sekaligus membantu mengencangkannya.
Beginner
Bahasa Indonesia
1 Variasi Gerakan
Deskripsi
No Equipment, Abs & Glutes merupakan latihan untuk meningkatkan kekuatan dan daya tahan otot di area perut dan bokong Anda Sekaligus membantu mengencangkannya.
Dimana gerakkannya di rancang mudah diikuti oleh pemula sekalipun tanpa menggunakan alat bantu. Adapun latihan ini terdiri dari dua sesi. Berikut gerakan-gerakan di tiap sesinya.
Sesi 1 yaitu : Pulse Squat, Climber and Kick, Glutes Bridges dan Combo Crunch
Sesi 2 yaitu : Good Morning, Russian Twist dan Crunch and Toe Tap
Alat yang Dibutuhkan
Tidak Ada