ACARA Yoga
Yoga Untuk Pemula
Latihan yoga dengan gerakan sederhana yang mudah dan cocok diikuti pemula sekalipun
Beginner
Bahasa Indonesia
Online Meeting
22 Okt 2022
10:00 - 11:00
Deskripsi
Latihan yoga dengan gerakan sederhana yang dirancang aman dan mudah untuk diikuti cocok dilakukan oleh pemula. Gerakan-gerakan didalam latihan ini bagus untuk membantu meregangkan otot-otot tubuh setelah seharian beraktivitas, tubuhpun akan menjadi lebih rileks. Jika latihan yoga ini dilakukan secara rutin, anda akan merasakan manfaat lainnya, seperti meningkatnya kekuatan dan fungsi kerja tubuh.
Alat yang Dibutuhkan
Dua Yoga Block, Satu Kursi