ACARA Fitness
Shoulder Chest Tricep
Latihan otot bahu, dada dan lengan dengan metode triset untuk meningkatkan kekuatan dan daya tahannya
Moderate
Bahasa Indonesia
Online Meeting
28 Nov 2022
08:00 - 09:00
Deskripsi
Triset Workout (Shoulder Chest Tricep) merupakan latihan untuk meningkatkan kekuatan dan daya tahan otot bahu, dada dan lengan dengan metode triset. Latihan ini cocok untuk Anda yang ingin memiliki tubuh sehat dan berototot. Tanpa lemak bergelambir yang akan mengganggu penampilan.
Alat yang Dibutuhkan
Dumbell, Barbell