
Resep Choco Banana Smoothies
Choco Banana Smoothies adalah minuman smoothie yang terbuat dari kombinasi pisang dan cokelat. Smoothie ini sangat cocok sebagai sarapan, camilan, atau bahkan sebagai pencuci mulut yang sehat. Selain enak, Choco Banana Smoothies juga kaya akan nutrisi dari pisang dan cokelat.
Berikut resep dan informasi nilai gizi kandungan didalamnya.
Bahan-Bahan
* Pisang